• Puisi
  • Puisi-Puisi yang Tumbuh dari Gejayan 2019

    Bangun! Indonesia hari ini adalah kepungan asap yang mencekik paru-paru dari tangan yang pura-pura tidak tahu   Indonesia hari ini adalah demokrasi yang dilecehkan, diperkosa oleh rezim orde baru   Indonesia hari ini adalah mata air masalah, Mengalir pada kehidupan, sedia memecah belah   Gejayan kembali memanggil hari ini! “Kedaulatan tertinggi ada di tangan rakyat” […]

  • Rehat
  • Komunitas Esem Sukses Gelar Wicara Tunggal

    Komunitas Esem sukses menyelenggarakan wicara tunggal bahasa Jawa dengan judul “Ratu Adil” yang digelar pada hari Selasa tanggal 17 September 2019 di Gedung Sosietet Taman Budaya Yogyakarta (TBY). Aktor utama dalam wicara tunggal ini yaitu Sugeng Iwak Bandeng atau Sugeng IB, Toelist Semero sebagai sutradara dan Anes Prabu Sajarwo sebagai asisten sutradara. Ratu Adill dipilih […]

  • Mahasiswa
  • Mahasiwa PBSI Terbitkan Buku TTS BIPA

    Sebagai mahasiswa dituntut mampu menerima pembelajaran baik dari segi materi maupun praktek. Disamping itu mahasiwa juga dituntut mampu mengahasilkan suatu produk dari mata kuliah yang ditempuh sebagai tujuan akhir dari suatu proses pembelajaran. Seperti halnya pada mata kuliah Bahasa Indonesia Bagi Penutur Asing (BIPA) yang ditempuh oleh mahasiswa semester empat program Studi Pendidikan Bahasa dan […]

  • PBSI
  • UKBI Syarat Wajib Kelulusan

    Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) adalah sarana untuk menguji kemahiran (kecakapan) seseorang dalam berbahasa Indonesia baik lisan maupun tulisan. Pada Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD), UKBI menjadi salah satu syarat yang harus ditempuh mahasiswa agar bisa lulus. Jadi dari bagian program kerja, Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) […]

  • Cerpen
  • ANXIETY DISORDER

    Lihat wajah laki-laki yang selalu datang setiap malam telah larut, ia bebas menginjakkan kakinya dirumah ini kapanpun. Kepalanya botak licin membuatku semakin enggan lebih lama melihat rupanya. Tangannya yang kurus dan hitam terbakar matahari selalu membawa bendera merah. Perempuan setengah baya di rumah ini melayaninya dengan baik, tapi mereka tidak peduli dengan kehadiranku. Di tengah […]

  • Puisi
  • Membidik Takwa Dua_Puisi Penyair Perempuan PBSI

    Ilustrasi: Wildan Ghufron   Membidik dalam Doa   Hari yang tak disangka sebelumnya Bertemu denganmu dengan segala rasa rindu Ditambah sebuah gorden yang memisahkan tempat duduk kita kala itu   Waktu memang pintar dalam bermain-main soal keadaan Namun, hanyalah waktu yang mampu mempertemukan seorang manusia yang saling merindu Entah, apa yang akan dilakukan waktu setelah […]

  • Rehat
  • Panitia P2K FKIP Berbagi di Gedangsari

    Selepas berakhirnya Program Pengenalan Kampus (P2K) pada hari Sabtu, 7 September 2019, para panitia P2K Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dan perwakilan dari dua mahasiswa baru dari setiap prodi FKIP, melaksanakan bakti sosial (baksos) di Kecamatan Gedangsari, Gunung Kidul. Acara tersebut dilaksanakan pada hari Minggu, 8 September 2019. Dihadiri oleh Dra., Zultiyanti, M.A., selaku […]

  • Rehat
  • Hizbul Wathan: Menjadi Pandu dan Guru

    Rabu, 04 September 2019. Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan (HW) Qobilah Universitas Ahmad Dahlan (UAD) terlibat dalam kegiatan Masa Ta’aruf (MASTA) di Kampus Utama UAD. Masta adalah salah satu kegiatan wajib yang dilaksanakan saat menjalankan Program Pengenalan Kampus (P2K) kepada mahasiswa baru di Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM). Tujuan masta sendiri untuk memperkenalkan pada para mahasiswa baru […]

  • Rehat
  • Pengarang Tionghoa dalam Konstelasi Kesusastraan Indonesia

    Ilustrasi: Wildan Ghufron Karya sastra peranakan Tionghoa di masa lampau tercecer dan tak tercatat dalam sejarah kesusastraan Indonesia, sedangkan pengarang dan karya sastra peranakan Tionghoa di masa kini sulit diidentifikasi sebab telah berganti nama-nama yang terdengar seperti nama Indonesia dan melebur menjadi bangsa Indonesia. Di sisi lain, etnis Tionghoa jadi kehilangan identitas (baca: nama) mereka […]

  • Puisi
  • Puisi Ucik Nurhidayati

    Malam Bahkan segelap-gelapnya langit, akan ada bulan yang selalu menemani berkeliling Melintasi cakrawala, untuk membuktikan bahwa yang terbaik akan mampu bertahan   Yogyakarta, 23 Maret 2019   Bisikkan Rindu   Sosok yang begitu misterius Tak selalu menampakan keindahannya pada malam Malam ini bulan begitu indah Ia tak sungkan menutupi kegagahannya Di balik dedaunan itu Tampak […]