• Berita
  • Pentingnya Sikap Kepemimpinan dalam Organisasi

      Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan acara Samaba atau Sapa Mahasiswa Baru bertemakan “Membangun Generasi Muda Bertalenta dan Berjiwa Kepemimpinan” melalui platform Google Meeting pada 22 November 2020. Berbicara tentang kepemimpinan, Fitri Merawati M.A. selaku dosen PBSI dan pemateri dalam acara tersebut mengatakan, “Kepemimpinan dan kekuasaan adalah […]

  • Mahasiswa
  • Tiktok Sebagai Media Menyebarluaskan Bahasa Indonesia

    Latanza Rahma, mahasiswa semester V Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) meraih juara 1 dalam lomba esai antar-mahasiswa yang diselenggarakan oleh Biro Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Ahmad Dahlan (Bimawa UAD) pada 12 November 2020. Di esainya yang berjudul “Pemanfaatan Tiktok sebagai Wahana Eksistensi Kosakata Baru Bahasa Indonesia dan Wujud Implementasi SDGs”, […]

  • Berita
  • Manajemen Waktu Menjadi Cara Alternatif Agar Lulus Tes UKBI

    Memperingati Bulan Bahasa 2020, Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan acara Webinar Tips Trik Jitu Lulus UKBI sesuai tema dari Bulan Bahasa “Bersatu dengan Bahsa untuk Indonesia Sehat”. Acara berlangsung pada tanggal 25 Oktober 2020 di ruang virtual zoom dengan jumlah peserta mencapai 100 orang. […]

  • Berita
  • Rina Ratih Mengajak Penonton Harus Percaya Diri

    Minggu (1/11) Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan webinar pelatihan penulisan cerpen yang bertepatan dengan Bulan Bahasa. Webinar ini diisi oleh Dr. Rina Ratih Sri Sudaryani salah satu dosen PBSI UAD. “Alasannya memilih beliau sebagai pemateri adalah karena yang pertama, Ibu Rina bisa dibilang basic […]