• Berita
  • PBSI Wakilkan Tiga Calon Mahasiswa Berprestasi Tingkat Fakultas

      Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) yang setiap tahunnya diselenggarakan oleh Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Ristekdikti) banyak diikuti oleh mahasiswa di Indonesia. Khususnya, pada mahasiswa Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) yang mengikuti Pilmapres tahun ini. Latanza Rahma, Tika Afrilla, dan Asri Mustika Aji sebagai perwakilan mahasiswa […]

  • Berita
  • PBSI UAD Adakan Temu Wali Mahasiswa Baru

    Program studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan acara Temu Wali Mahasiswa Baru (Maba) secara daring pada hari Sabtu (17/10). Pertemuan ini dihadiri oleh Ketua Program Studi (Kaprodi) PBSI Roni Sulistiyono, S.Pd., M.Pd., Sekretaris Prodi PBSI Wachid Eko Purwanto, S.Pd., M.A., dosen-dosen PBSI, dan mahasiswa PBSI 2020 serta wali mereka. […]

  • Berita
  • Mencintai Bahasa Indonesia adalah Penting

    Sabtu (17/10) Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) menyelenggarakan acara Kuliah Umum Mahasiswa Baru Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 2020. Tema yang diusung pada acara tersebut ialah “Cintailah Bahasa Indonesia Raih Kesuksesan Nyata”. Menurut Sudaryanto, MPd. selaku moderator pada acara tersebut, tujuan dari acara Kuliah Umum Mahasiswa Baru PBSI ini yaitu untuk memberikan […]

  • Berita
  • Dinamika dan Perkembangan Jurnalistik di Indonesia

    Mata kuliah reportase dalam Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) dengan dosen pengampu Sudaryanto, M.Pd., menyelenggarakan pelatihan jurnalistik daring bagi mahasiswa reportase kelas A semester III melalui platform Google Meet pada tanggal 26-10-2020. Pelatihan diisi oleh Fernan Rahadi yang merupakan wartawan harian Republika. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menambah wawasan tentang jurnalistik bagi mahasiswa. Fernan Rahadi […]

  • Berita
  • Anes Prasetya: Menulis Berita itu Mudah

    Lembaga Semi Ortonom (LSO) Kreativitas Kita (Kreskit) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan pelatihan jurnalistik dasar bagi mahasiswa Kreskit angkatan 2019 melalui platform GoogleMeet pada 17–18 Oktober 2020. Pelatihan ini diisi oleh Anes Prasetya yang juga merupakan alumnus Kreskit PBSI UAD. Acara tersebut bertujuan agar mahasiswa Kreskit angkatan 2019 memiliki […]

  • Feature
  • Neissaroh Al Mardhiah: Kegagalan Adalah Salah Satu Gerbang Kesuksesan

      Neissaroh Al Mardhiah atau kerap dipanggil Nes merupakan salah satu mahasiswi prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia angkatan 2020 yang menjadi salah satu mahasiswa yang memenangkan lomba penulisan opini (harapan satu) pada P2K tahun ini. Perempuan asal Temanggung ini menulis opini dengan judul langkahkan kaki bersama UAD. Alasan pemilih masalah tersebut yaitu untuk meyakinkan […]

  • Feature
  • Kelas Selalu Ribut, Bagaimana Solusinya?

    (Sumber foto: theconversation.com)   Jika guru hanya duduk di balik meja, siswa yang berada di bangku belakang akan ribut: menciptakan dunianya sendiri tanpa harus memerhatikan guru di depan kelas. Mereka selalu berisik dan sering melempar pesawat kertas. Tertawa terbahak-bahak entah karena hal apa. Kelakuannya dapat mengganggu siswa lain yang sedang fokus belajar. Hm … kalau […]