• Rehat
  • Pengarang Tionghoa dalam Konstelasi Kesusastraan Indonesia

    Ilustrasi: Wildan Ghufron Karya sastra peranakan Tionghoa di masa lampau tercecer dan tak tercatat dalam sejarah kesusastraan Indonesia, sedangkan pengarang dan karya sastra peranakan Tionghoa di masa kini sulit diidentifikasi sebab telah berganti nama-nama yang terdengar seperti nama Indonesia dan melebur menjadi bangsa Indonesia. Di sisi lain, etnis Tionghoa jadi kehilangan identitas (baca: nama) mereka […]

  • Resensi
  • Kembali Pada Akar

    Di dalam buku antologi puisi Oranye, kita kembali diajak mengulang masalalu dan kembali pada muasal. Judul                   : Oranye Penulis                : Aditya Dwi Yoga, dkk Penerbit              : Masyarakat Poetika Indonesia (MPI) bekerjasama dengan Pustaka Pelajar Tahun Terbit      : 2015 Cetakan               […]

  • BRITAMA
  • Mahasiswa PBSI Menjadi Pemakalah Seminar Nasional

    Wacana tentang sastra anak ditanggapi dengan serius oleh mahasiswa semester delapan Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI), Setiyono. Kepeduliannya terhadap sastra anak membawa Setiyono menjadi satu dari enam puluh empat pemakalah dalam Seminar Nasional Sastra Anak Himpunan Sarjana Kesusastraan Indonesia (HISKI) 2016 yang digelar di Balai Bahasa Yogyakarta pada Sabtu, 28 Mei 2016 lalu. […]